Pengaruh Kepemimpinan Transformasional Terhadap Employee Engagement dengan Motivasi Sebagai Variable Intervening Studi pada Perusahaan IT

Authors

  • Elisda Elfrida Sirait Sekolah Pascasarjana Perbanas

DOI:

https://doi.org/10.59141/jiss.v1i04.45

Keywords:

Kepemimpinan Transformasional, Employee Engagement, Motivasi, SEM

Abstract

Tujuan Penelitian ini dilakukan untuk menganalisis pengaruh kepemimpinan transformasional, employee engagement, dan motivasi sebagai variable intervening pada salah satu perusahaan pelayanan IT di Jakarta adalah yang bergerak di bidang jasa penyedia teknologi informasi yang menyediakan solusi untuk menjawab kebutuhan perusahaan – perusahaan lain di bidang teknlogi. Metode Penelitian yang digunakan adalah asosiatif kasual dengan pendeketan kuantitatif. Teknik pengambilan data dilakukan dengan menyebarkan kuesioner kepada 101 responden yang merupakan karyawan di prusahaan tersebut. Penelitian ini menggunakan Structural Equation Modelling (SEM) yang dijalankan melalui Analysis of Moment Structural (AMOS) versi 20 sebagai alat analisisnya. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa adanya pengaruh yang signifikan antara Kepemimpinan Transformasional terhadap Motivasi dan terhadap Employee Engagement pada perusahaan layanan IT tersebut.

References

Adams, J. S. (1965). Inequity in social exchange. In Advances in experimental social psychology

(Vol. 2, pp. 267–299). Elsevier.

Afifudin & Saebani, B. A. (2009). Metode Penelitian Kualitatif. Bandung: CV Pustaka Setia. Bass, B. M., & Riggio, R. E. (2006). Transformational Leadership, Lawrence Erlbaum

Associates. Inc. Publishers, London.

Kahn, W. A. (1990). Psychological conditions of personal engagement and disengagement at work. Academy of Management Journal, 33(4), 692–724.

Kent, A., & Chelladurai, P. (2001). Perceived transformational leadership, organizational commitment, and citizenship behavior: A case study in intercollegiate athletics. Journal of Sport Management, 15(2), 135–159.

Mansor, Z. D., Mun, C. P., Farhana, B. S. N., & Tarmizi, W. A. N. (2017). Influence of transformation leadership style on employee engagement among Generation Y. International Journal of Economics and Management Engineering, 11(1), 161–165.

Mas’ ud, F. (1998). Survey sikap karyawan dan diagnosis pengembangan Organisasi. Jurnal Bisnis Strategi, 2(1), 61–70.

Maslow, A. (1984). Motivasi dan Kepribadian. Gramedia.

Ostroff, C. (1992). The relationship between satisfaction, attitudes, and performance: An organizational level analysis. Journal of Applied Psychology, 77(6), 963.

Permadi, F. A. A., Al Musadieq, M., & Prasetya, A. (2018). The Influence Of Transformational Leadership On Organizational Culture And Employee Engagement (Study On Employee Of Pt Pembangkitan Jawa Bali (Pjb)–Unit Pembangkit (Up) Brantas At Karangkates–Malang, East Java). Jurnal Administrasi Bisnis, 59(1), 145–152.

Downloads

Published

2020-11-21

How to Cite

Elisda Elfrida Sirait. (2020). Pengaruh Kepemimpinan Transformasional Terhadap Employee Engagement dengan Motivasi Sebagai Variable Intervening Studi pada Perusahaan IT. Jurnal Indonesia Sosial Sains, 1(04), 332–341. https://doi.org/10.59141/jiss.v1i04.45