Analisis Yuridis Penegakan Hukum Bagi Masyarakat Yang Membuang Sampah Sembarangan di DKI Jakarta Sebagai Dampak Pencemaran Lingkungan Hidup
DOI:
https://doi.org/10.59141/jiss.v2i07.366Keywords:
penegakkan hokum; lingkungan hidup.Abstract
Polemik sampah yang dihadapi DKI Jakarta sebagai akibat kurangnya kesadaran masyarakat dalam membuang sampah yang tidak pada tempat, walaupun Dinas Lingkungan Hidup Pemda DKI Jakarta telah menerbitkan 2 (dua) aturan hukum peraturan daerah yaitu Perda Nomor 3 Tahun 2013 tentang Pengelolaan Sampah dan Perda Nomor 8 Tahun 2007 tentang Ketertiban Umum, namun tetap saja masih ada masyarakat Ibukota yang melanggar aturan tersebut. Tujuan Penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisa secara yuridis Penegakan Hukum Bagi Masyarakat Yang Membuang Sampah Sembarangan di DKI Jakarta sebagai dampak pencemaran lingkungan hidup dan Upaya Pemda DKI Jakarta dalam memberikan Kesadaran Hukum Terhadap masyarakat yang membuang sampah sembarangan dalam rangka tertib hukum. Jenis penelitian yang penulis gunakan adalah penelitian yuridis normatif dan penelitian yuridis empiris. Penulis menyimpulkan bahwa penegakkan hukum yang dilakukan terhadap masyarakat yang membuang sampah sembarangan di DKI Jakarta melalui Ketentuan yang terdapat dalam Perda Nomor 3 Tahun 2013 tentang Pengelolaan Sampah, sanksi yang diterapkan terhadap masyarakat yang membuang sampah sembarangan adalah sanksi administratif sedangkan ketentuan pada Perda Nomor 8 Tahun 2007 tentang Ketertiban Umum, terhadap masyarakat yang membuang sampah sembarangan yang terdapat dalam pasal 61 dan 64 termasuk pada pidana pelanggaran, bukan kejahatan.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2021 Tri Yulia
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International. that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.