Analisis Program dan Pendayagunaan Zakat, Infaq, dan Shadaqah (ZIS) pada Lembaga Amil Zakat Muhammadiyah (Lazismu) Kabupaten Cirebon

Authors

  • Annisa Wibawanthi Institut Agama Islam Bunga Bangsa Cirebon (IAI BBC)
  • Agus Rohmat Hidayat Institute Agama Islam Bunga Bangsa Cirebon, Indonesia
  • Feri Hardiyanto Institute Agama Islam Bunga Bangsa Cirebon, Indonesia
  • Mohammad Ridwan Institute Agama Islam Bunga Bangsa Cirebon, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.59141/jiss.v1i01.5

Keywords:

Kata kunci: Program, Pendayagunaan ZIS, LAZISMU

Abstract

Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengidentifikasi dan menganalisis program dan pendayagunaan Zakat, Infaq dan Shadaqah (ZIS) yang dijalankan oleh Lembaga Amil Zakat Muhammadiyah (LAZISMU) Kabupaten Cirebon. Metode penelitian dalam penyusunan jurnal ini adalah metode kualitatif dengan pengumpulan data sekunder yang didapatkan dari Lembaga Amil Zakat Muhammadiyah (LAZISMU) Kabupaten Cirebon. Berdasarkan hasil analisis yang telah dilakukan, dapat disimpulkan bahwa program-program yang telah dijalankan oleh Lembaga Amil Zakat Muhammadiyah (LAZISMU) Kabupaten Cirebon adalah sebagai berikut : 1. Pilar Pendidikan 2. Pilar Ekonomi 3. Pilar Sosial dan Kemanusiaan 4. Pilar Dakwah 5. Pilar Kesehatan 6. Pilar Tahunan.

References

Asnaini. (2008). Zakat Produktif Dalam Perspektif Hukum Islam. Pustaka Belajar. BPS. (2019). Badan Pusat Statistik.

Hafidhuddin. (2008). Agar Harta Berkah dan Bertambah. Gema Insani.

Hasan, M. (2011). Manajemen Zakat Model Pengelolaan yang Efektif. Yogyakarta: Idea Press Yogyakarta.

Mahmudi. (2009). Sistem Akuntansi Organisasi Pengelola Zakat. P3EI Press. h 17. P3EI. (2008). Ekonomi Islam. Rajawali Press.

Prayodhia. (2011). Akuntansi Zakat, Infaq dan Shadaqah.

Ridwan, M. (2019). Pengelolaan Zakat Dalam Pemberdayaan Masyarakat di Kota Cirebon. Syntax, 1(4).

Ridwan, M. (2020). Upaya Masyarakat Dalam Publikasi Destinasi Wisata Untuk Peningkatan Ekonomi Desa Leuwikujang Kec. Leuwimunding Kab. Majalengka. Ecopreneur: Jurnal Program Studi Ekonomi Syariah, 1(1), 30–45.

Downloads

Published

2020-08-28

How to Cite

Wibawanthi, A., Rohmat Hidayat, A., Hardiyanto , F. ., & Ridwan, M. (2020). Analisis Program dan Pendayagunaan Zakat, Infaq, dan Shadaqah (ZIS) pada Lembaga Amil Zakat Muhammadiyah (Lazismu) Kabupaten Cirebon. Jurnal Indonesia Sosial Sains, 1(01), 1–8. https://doi.org/10.59141/jiss.v1i01.5