Gerakan Politik GNPF-Ulama dalam Pemilihan Umum Presiden 2019
DOI:
https://doi.org/10.59141/jiss.v2i01.113Keywords:
gerakan politik islam; gnpf-ulama; pemilihan umum presiden 2019Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan dan menganalisis bentuk-bentuk gerakan politik yang dilakukan GNPF-Ulama, pengaruh gerakan politik GNPF-Ulama, sikap dan pandangan-pandangan dari gerakan politik GNPF-Ulama terhadap kekalahan Prabowo Subianto dan Sandiaga Salahuddin Uno dalam dalam pilpres tahun 2019. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif dan deskriptif. Penelitian kualitatif didefinisikan sebagai suatu proses penyelidikan untuk memahami masalah sosial berdasarkan pada penciptaan gambaran holistik lengkap yang dibentuk dengan kata-kata, melaporkan pandangan informan secara terperinci dan disusun dalam latar alamiah. Hasil kesimpulan, secara empiris gerakan politik Islam GNPF-Ulama mengalami kegagalan karena kurang matangnya komunikasi dengan umat Islam dan kurang kuatnya basis massa Islam yang mendukung gagasan dan perjuangan politik GNPF-Ulama.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2021 Sandy Anugrah Tangkas, Indiana Ngenget, Musthofa
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International. that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.